Cara Membuat Tumis Pare
Bahan yang dibutuhkan untuk membuat tumis pare:
2 buah pare, belah jadi 2, buang biji, iris-iris
100 gr ikan asin jambal, potong dadu
3 buah cabai merah besar, iris serong
5 buah cabai rawit merah, iris serong
1 bungkus Masako Rasa Ayam (7,5 g)
3 sdt garam
100 ml air
5 sdm minyak goreng
Cara Membuat Tumis Pare
Belah pare jadi 2, buang biji, iris-iris. Cabai, iris serong. Ikan asin jambal, potong-potong. Campur pare dengan garam, remas-remas, tambahkan air, diamkan, tiriskan. Tumis ikan jambal dan cabai. Masukkan pare, aduk rata. Tambahkan air dan Masako rasa ayam, masak hingga matang, angkat dan sajikan.
Demikian cara membuat tumis pare, selamat mencoba.
Bahan yang dibutuhkan untuk membuat tumis pare:
2 buah pare, belah jadi 2, buang biji, iris-iris
100 gr ikan asin jambal, potong dadu
3 buah cabai merah besar, iris serong
5 buah cabai rawit merah, iris serong
1 bungkus Masako Rasa Ayam (7,5 g)
3 sdt garam
100 ml air
5 sdm minyak goreng
Cara Membuat Tumis Pare
Belah pare jadi 2, buang biji, iris-iris. Cabai, iris serong. Ikan asin jambal, potong-potong. Campur pare dengan garam, remas-remas, tambahkan air, diamkan, tiriskan. Tumis ikan jambal dan cabai. Masukkan pare, aduk rata. Tambahkan air dan Masako rasa ayam, masak hingga matang, angkat dan sajikan.
Demikian cara membuat tumis pare, selamat mencoba.